Learn Bussiness from Iron Man (Belajar Bisnis dari Iron Man)

2 komentar
Oleh2 #EnterpreneurTalk di Hotel Oryza Universitas Brawijaya kemarin.

Materi dibawakan pak Hendi Setiono (Owner Kebab Turki & Baba Rafi Group)

Let's Learn Together.
1. Create the Different, Easy to Identify and Friendly
Masih ingat kan kostum Irom Man? Great, you've got the point ;-)
Buat Bisnis yang Beda, Mudah di-Kenali dan di-Sukai.

2. Dont Fear, Fight!
Ingat Tony saat Iron Man 1 memaksa diri terbang melewati batas
kemampuanya dan ahirnya jatuh?
Yup, Jangan Takut memulai bisnis, Hadapi saja jika ada rintangan.
Jatuh bangun itu biasa.

3. Team Work and Trusty
Iron Man 2 sdh mulai membuat team utk melawan musuh.
Untuk itu Bangunlah Team, dan bangunlah Kepercayaan dengan Team, krn
kepercayaan adalah salah satu kunci keberhasilan.

4. Always Learn and Move
Ada yg ingat di Iron Man berapa ya, waktu itu Stark Company
menutup Pabrik Senjata nya krn dianggap dampaknya merugikan
masyarakat, dan membangun lagi yang lbh banyak manfaatnya.
Maka teruslah Belajar dan Berani Berubah.

5. Innovated
Iron Man 1, 2, dan 3 terus berinovasi, mulai kostum hingga teknik berperang.
Ber-inovasilah!

6. Joy Your Life
Setelah semua kemenangan diraih, walau tantangan didepan msh terus ada
dan menunggu.
Ada baiknya kita Nikmati Hidup ini.

Done! Any questions?
Come join us and let's to discuss :-)

Salam

ALE,.
www.alixwijaya.com
Fast Response : 085635 44862

Pekerja Keras @ Pabrik www.icbabywrap.com

Related Posts

There is no other posts in this category.

2 komentar

Posting Komentar